Cara Root Asus Fonepad 7 ME372CG K00Z


tags: cara mudah root asus fonepad 7 me372cg kooz tanpa pc, root fonepad 7 k00z tanpa pc, rooting asus fonepad 7 tanpa komputer, root tab fonepad 7, kitkat, lollipop, marshmallow, install cwm, recovery, flashing, bootloader, bootloop, stuck, harga, spesifikasi, kekurangan, kelebihan
cara mudah root asus fonepad 7 me372cg kooz tanpa pc, root fonepad 7 k00z tanpa pc, rooting asus fonepad 7 tanpa komputer, kitkat, lollipop, marshmallow, install cwm, recovery, flashing, bootloader, bootloop, stuck, harga, spesifikasi, kekurangan, kelebihan, sarewelah.blogspot.com
Persiapan:

  • Pastikan baterai terisi minimal 60%
  • Sediakan kabel USB sebagai media penghubung perangkat ke PC.
  • Download paket root DISINI , kemudian ekstrak di PC. Di dalamnya ada beberapa file attached croot file.zip sesuai dengan firmware/build number fonepad 7. Kemudian di dalam folder Intel Driver, Adb And Fastboot ada file Adb, Fastboot dan Intel USB Driver. Install semua file yang ada di dalam folder tersebut di PC.
  • Aktifkan USB Debugging di Fonepad 7 Anda, caranya masuk ke menu Settings > Developer Options > centang USB Debugging.

Cara Root:

  1. Matikan Fonepad 7 Anda. 
  2. Masuk ke mode Droidboot, caranya tekan dan tahan tombol Volume Up + Power.
  3. Pilih file root.zip yang sesai dengan fimware Anda, lalu ekstrak di PC
  4. Buka foldernya lalu double klik file OPEN.cmd
  5. Akan muncul jendela command prompt.
  6. Setelah itu, untuk mencoba apakah perangkat Anda sudah terdeteksi di cmd, Anda ketikkan perintah:
  7. adb devices [ENTER]
    Jika terhubung disitu akan muncul notifikasi tentang informasi perangkat Fonepad 7 Anda.

  8. Setelah itu Anda ketikkan perintah:

    untuk SKU WW:
    fastboot flash update rootx.x.xWW.zip [ENTER]
    Untuk SKU TW:
    fastboot flash update rootx.x.xTW.zip [ENTER]
    Kemudian tunggu saja hingga prosesnya selesai.

  9. Catatan:

    • Perintah di atas dijalankan sesuai dengan nama file attached yang Anda download. Kalau misalkan perintah tidak berfungsi, cek lagi apakah direktori penyimpanan file di PC dengan di cmd sudah sama atau belum. Kemudian cek lagi apakah nama file yang di ketikkan di cmd sudah sama dengan yang di PC atau belum.
    • x.x.x adalah angka build number yang sesaui dengan file attached yang Anda pilih.

  10. Setelah prosesnya selesai, maka perangkat akan reboot otomatis dan akan muncul notifikasi "Installing System Update"
  11. Selesai.

Download aplikasi Root Checker untuk memverifikasi status root Asus Fonepad 7 Anda berikut ini:

Post a Comment

Untuk melihat komentar lain yang lebih banyak, atau untuk Anda yang pesan komentarnya tidak muncul, Anda bisa klik tulisan LOAD MORE atau LOADING... di bawah/di atas pesan formulir komentar ini: