2 Langkah Rahasia Menambah Space Dropbox di Android Secara Gratis


Yang saya tahu, fungsi Dropbox itu adalah sebagai media untuk menyimpan file backup dan sinkronisasi data. Terutama jika kita mempunyai kolaborasi proyek dengan rekan kerja kita, sehingga file tsb bisa diakses oleh seluruh tim proyek menggunakan akun Dropbox mereka masing-masing. Untuk yang belum faham tentang fungsi Dropbox secara keseluruhan, saya jabarkan beberapa uraiannya di bawah ini:

Apa saja fungsi Fitur Dropbox?
  1. Bisa dipakai untuk menyimpan file dokumen, foto dan video
  2. Bisa membagikan foto ataupun dokumen dengan siapapun meskipun mereka tidak memiliki akun Dropbox. Caranya bisa di share melalui email, ataupun link tertentu yang sudah diberi tautan.
  3. Bisa menyimpan lampiran atau dokumen yang dikirim via email.
  4. Bisa melakukan editing dokumen tertentu di Dropbox.
  5. Selama ada jaringan internet, akun Dropbox tetap akan terhubung
dropbox, apa itu dropbox?, dropbox adalah, fungsi dropbox, fungsi dropbox di android, 2 Langkah Rahasia Menambah Space Dropbox di Android Secara Gratis, cara menambah space dropbox, cara menambah kapasitas dropbox, cara mudah menambah space dropbox, cara mudah menambah kapasitas dropbox, cara membuat akun dropbox, sarewelah, tips dan trik android, aplikasi android, email,
Pengguna akun Dropbox gratis biasanya hanya diberikan space (kapasitas) sebesar 2GB. Setidaknya saya punya 2 cara untuk menambah space Dropbox dari 2GB menjadi 16GB secara gratis!! sssttt... ini rahasia loh hehe..

Undang Teman untuk mendaftar Dropbox
Saat mengundang seorang teman untuk bergabung dan mendaftar di Dropbox, kita akan mendapatkan tambahan space sekitar 500 MB. Bukan hanya mendaftar tapi juga hingga mereka melakukan instalasi dan sync dengan server Dropbox. Tentu saja mereka harus mendaftar Dropbox melalui link refferal yang kita sebarkan. Dengan cara ini maksimum space yang bisa didapatkan adalah sampai 16GB. W0w!

Download Mailbox
Fungsi Mailbox tentu saja tidak jauh berbeda dengan Dropbox. Tapi jika kita menghubungkan akun Dropbox dengan Mailbox, maka kita mendapatkan tambahan space sebesar 1GB. Lumayan kan

Itu saja share and care yang bisa saya bagikan tentang 2 Langkah Rahasia Menambah Space Dropbox di Android Secara Gratis. Semoga bermanfaat informasinya. Yang belum mempunyai Dropbox silahkan download di perangkat Android Anda melalui Google Play atau AppStore, atau download saja di bawah ini:

Download

Post a Comment

Untuk melihat komentar lain yang lebih banyak, atau untuk Anda yang pesan komentarnya tidak muncul, Anda bisa klik tulisan LOAD MORE atau LOADING... di bawah/di atas pesan formulir komentar ini: